"Ketangguhan Keuangan Keluarga berawal dari Kemandirian Keuangan Pribadi" ~ Hari 'Soul' Putra
Sahabat, banyak dari kita ingin agar keuangan keluarga kita, kokoh seperti batu karang.
Yang tetap tegak berdiri walau di hantam gelombang air laut.
Tapi, tidak sedikit juga yang paham bahwasanya persoalan keuangan keluarga bukanlah perkara sim salabim selesai.
Tapi memerlukan proses yang panjang yang di bangun dari pola pikir, tindakan, kebiasaan hingga menghasilkan karakter keuangan kokoh yang sejatinya.
Agar punya ketangguhan keuangan yang kokoh, bisa kita mulai dari bangun Fondasi Keuangan, mulai dari memiliki DANA DARURAT.
#KeuanganKeluarga
#SehagKeuanganSehatKeluarga
#PelatihanKelolaKeuanganKeluarga
#MotivatorKeuangan
#PraktisiKeuangan
#MotivasiKeuangan
#TerapiKeuangan
#TerapiCashFlow
#SehagKeuanganSehatKeluarga
#PelatihanKelolaKeuanganKeluarga
#MotivatorKeuangan
#PraktisiKeuangan
#MotivasiKeuangan
#TerapiKeuangan
#TerapiCashFlow